Liburan menjadi salah satu momen paling dinanti oleh setiap orang. Dengan berlibur dan mengambil cuti Anda juga bisa menyegarkan pikiran setelah sebulan penuh bekerja. Salah satu tempat liburan favorit banyak wisatawan adalah pulau Bangka Belitung.
Untuk pergi berlibur kesana Anda bisa menggunakan paket wisata Belitung yang sudah banyak disediakan oleh penyedia jasa perjalanan wisata di tanah air. Dengan begitu Anda bisa memaksimalkan waktu liburan singkat karena tidak mendapatkan waktu cuti lama dari kantor.
Ada banyak sekali pilihan objek wisata yang bisa Anda kunjungi di pulau bangka. Mulai dari pantai, objek wisata bersejarah, sampai dengan museum kata Andrea Hirata dengan novelnya yang berjudul laskar pelangi meledak dipasaran.
Mungkin masih teringat dalam memori Anda bahwa pulau ini sempat naik namanya ketika fiIm adaptasi dari novel berjudul dengan mengisahkan mengenai perjuangan anak – anak kurang mampu dari salah satu SD Muhammadiyah yang ingin mewujudkan mimpi dan meraih kesuksesan dalam hidup.
Buah Tangan Khas Pulau Belitung
Kisah menarik ikal dan teman – temannya dalam menjelajahi keindahan pulau Bangka Belitung ikut menarik minat wisatawan untuk datang dan berkunjung. Selain itu mereka juga tidak lupa untuk mencoba kelezatan makanan khas pulau bangka.
Namun ada satu hal lagi yang rasanya kurang lengkap kita lakukan ketika berkunjung ke suatu tempat wisata menggunakan paket wisata Belitung 2D1N, yaitu oleh – oleh atau buah tangan.
Layaknya tempat wisata lain, Belitung juga memiliki produk buah tangan yang hanya ada dan ciri khas wilayahnya. Berikut beberapa buah tangan atau oleh – oleh yang bisa Anda bawa pulang ketika berlibur di pulau Bangka Belitung.
1. Sirup jeruk kunci
Berlibur ke Belitung tidak lengkap rasanya kalau tidak membawa pulang sirup jeruk kunci. Layaknya lumpia semarang, sirup jeruk kunci juga menjadi oleh oleh wajib ketika Anda berkunjung ke Belitung.
Minuman ini merupakan olahan jeruk peras dengan sedikit tambahan gula. Tentunya meminum sirup jeruk kunci bisa menghilangkan dahaga karena rasanya manis, asam, dan segar.
2. Ketam isi atau kepiting isi
Makanan ini merupakan olahan kepiting yang isinya dikeluarkan dari cangkangnya kemudian diisi menggunakan tepung dan bumbu khas di dalamnya. Walaupun harganya sedikit mahal namun akan sebanding dengan kelezatan rasanya.
3. Cakien
Cakien merupakan makanan khas selanjutnya dengan rasa menyerupai bakso namun memiliki bentuk lebih panjang. Makanan ini ini terbuat dari daging ikan segar yang dibungkus menggunakan kulit tahu.
Masalah paling sering dialami ketika berlibur menggunakan paket wisata Belitung adalah terbatasnya waktu cuti yang diberikan oleh atasan. Padahal ada banyak sekali pilihan destinasi wisata di pulau Bangka Belitung.
Jika sudah begitu, solusinya adalah menggunakan paket wisata yang juga banyak disediakan oleh penyedia jasa perjalanan di tanah air. Dengan begitu liburan tetap menjadi hal menyenangkan walaupun hanya mendapatkan waktu singkat dari atasan.
Keyword: Oleh Oleh Khas Belitung
- Escape Belitung Tour
- July 24, 2024
- 12:04 pm